Roni Djamaloeddin | April 30, 2024
Mengapa hidup membosankan? Tampaknya jawabnya cukup sederhana : karena tidak punya tujuan hidup. Atau mungkin sudah punya tujuan hidup, tapi masih mudah larut hanyut dalam masalah. Atau sudah punya tujuan hidup, tapi ia masih berada di bawah kolong langit. Contoh sederhana, seseorang punya tujuan hidup menguasai (menjadi juara) dunia. Lhaa…ternyata banyak orang juga punya tujuan […]
Category: Artikel, Seri Solusi |
No Comments »
Tags:
Roni Djamaloeddin | April 23, 2024
Mencermati hadits “Apabila manusia itu meninggal dunia maka terputuslah segala amalnya kecuali tiga perkara : yaitu shodaqoh jariyah, ilmu yang bermanfaat, atau anak sholeh yang mendoakan kepadanya” (HR Muslim). Implikasinya, orang yang sudah meninggal itu tidak bisa bertaubat lagi. Raga sebagai sarana/alat taubat sudah dikubur, sudah expired. Sudah habis masa pakainya. Namun, dengan dikuburnya jasad, […]
Category: Artikel, Seri Solusi |
No Comments »
Tags:
Roni Djamaloeddin | April 19, 2024
Thaha 14 menyurat : wa aqimishsholata lidzikrii. Dan dirikan sholat untuk mengingat-ingat Aku/Ingsun (Wujud Cahaya Tuhan). Apakah ini sebuah jalan lurus? Maka jawab pastinya : iyya, jalan lurus-Nya. Jelas nyata ayat-Nya. Lalu, apakah saat mengerjakan sholat, otomatis berada di jalan lurus? Belum tentu. Karena banyak aktifitas batin selain dzikir. Semisal mengingat arti bacaan sholat, mengingat […]
Category: Artikel, Seri Solusi |
No Comments »
Tags:
Roni Djamaloeddin | April 9, 2024
……………………………….. Allahu Akbar, Allahu Akbar, Allahu Akbar, wa lillaahil hamdu. Jamaah Idul Fitri rahimakumullah. Alhamdulillah was-syukrulillah, di hari yang berkah dan fitri ini, kaum muslimin di seluruh penjuru dunia mengagungkan kalimah takbir tahmid dan tahlil. Dibarengi menghaturkan syukur sekaligus munajat kehadirat Allah SWT. Serta harapan mulia, semoga segenap ibadah yang telah dilakukan selama bulan suci […]
Category: Artikel |
No Comments »
Tags: