LATIHAN LANJUTAN PMI
Posted By Roni Djamaloeddin on January 23, 2021
Melatih ketrampilan berpikir dg sarana/alat PMI atas masalah :
“Mendapat kritik pedas atau bahkan fitnah yg tak terduga sebelumnya”.
Plus
- Sebagai sarana yg bagus utk belajar ngelus dodo, sabar, kendalikan marah emosi frustasi.
- Sebagai pembelajaran melihat diri (ngaca diri) lebih mendalam lagi, apakah benar memang spt yg dikritikkan atau dituduhkan tsb.
- Dapat dijadikan sebagai barometer mengukur sejauh mana “rem batin” (ngilmu batin) mampu meredam emosi yg muncul.
- …
- … monggo dilanjut
Minus.
- Kritik pedas bisa mengundang kebencian yg sangat.
- Akan menyuburkan berbagai penyakit hati lainnya. Dendam benci iri drengki kepati-pati, dst.
- Memutus persaudaraan paseduluran maupun berbagai ikatan lainnya.
- ….
- … monggo dilanjut
Interesting
- Menarik utk diamati adakah hubungan antara mendapat kritik dg usia (kedewasaan).
- Menarik utk diujicobakan pelatihan superkhusus mengendalikan emosi akibat kritik
- Menarik utk diamati apakah kebiasaan mengkritik pedas itu ada hubungannya dg tingkat pendidikan pengkritiknya.
- Menarik utk diteliti apakah bekal “ilmu batin” (ilmu kendali emosi) itu mampu mengubah kritik menjadi hikmah yg luar biasa.
- …
- … monggo dilanjut.
#semakin_banyak_menemukan_itemnya_semakin_baik_akal_nalarnya.
#semakin_sering_berlatih_semakin_baik_hasilnya.
Comments
Leave a Reply
Ket: Komentar anda akan dimoderasi terlebih dahulu sebelum tampil di blog ini.